Expand/collapse block Information for lesson "PNP965 - Publikasi Jurnal Internasional II"Information for lesson "PNP965 - Publikasi Jurnal Internasional II"
Description:
Mata kuliah ini mewajibkan mahasiswa untuk dapat mempublikasikan bagian dari hasil penelitian disertasinya dalam jurnal internasional sebagai first author dan menempatkan pembimbing sebagai co-author serta berafiliasi Fakultas Psikologi Universitas Airlangga
Objectives:
Mampu mempublikasikan bagian dari penelitian disertasi dalam jurnal ilmiah internasional bereputasi:
1. Mampu menuliskan manuskrip sesuai gaya selingkung jurnal
2. Mampu mengelola proses publikasi dari submit sampai terbit (published)
Assessment:
Penilain akhir mata kuliah publikasi internasional ini mengikuti kualifikasi publisher jurnal sebagai berikut:
1. Jurnal Internasional bereputasi (nilai akhir: B)
2. Jurnal Internasional Terindeks setara Q4 (Copernicus, ISI Thompson, Sinta1 & Sinta 2) (nilai akhir: AB)
3. Jurnal Internasional terindeks minimal setara Q3 (nilai akhir: A)
Topics:
Keterampilan penulisan artikel ilmiah dalam Bahasa inggris berdasarkan APA
Resources:
1. Kartu Kendali
2. Referensi wajib sesuai dengan tema Disertasi
Other information:
Beban studi : 3 SKS
Semester VI
Learning method:
1. Pembimbingan
2. Belajar Mandiri
Lecturers: Fitri Andriani Fitri Andriani
Projects: 1